Misterkoki

Nastar Gulung Lumer Tanpa Cetakan

Kue 516 Diupdate: Mar 23, 2021 Indonesian
Nastar Gulung Lumer Tanpa Cetakan
  • Porsi: 10
  • Persiapan:
  • Memasak:
  • Kalori: 75
  • Kesulitan: Mudah
Cetak

By : umi_babyraj .
Selai nanas jadi, di masak lagi sampai kental. Bentuk lonjong kecil. .

Nastar Gulung Lumer Tanpa Cetakan By : umi_babyraj . Selai nanas jadi, di masak lagi sampai kental. Bentuk lonjong kecil. . 2021-03-22 00:30:45 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg https://youtube.com https://youtube.com

Bahan Yang Dibutuhkan

Cara Memasak

  1. Mixer gula halus, margarin, dan mentega hingga creamy (2 menit). Mixer gula halus, margarin, dan mentega hingga creamy (2 menit). 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  2. Tambahkan telur satu per satu, mixer hingga tercampur saja. Jangan terlalu lama, karena akan membuat nastar bleber. Tambahkan telur satu per satu, mixer hingga tercampur saja. Jangan terlalu lama, karena akan membuat nastar bleber. 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  3. Tambahkan bertahap sambil di ayak terlebih dahulu, tepung terigu, tepung maizena, vanilla bubuk, dan susu bubuk. Aduk dengan spatula hingga tercampur rata saja. Tambahkan bertahap sambil di ayak terlebih dahulu, tepung terigu, tepung maizena, vanilla bubuk, dan susu bubuk. Aduk dengan spatula hingga tercampur rata saja. 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  4. Ambil sedikit adonan, bulatkan. Ambil sedikit adonan, bulatkan. 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  5. Pipihkan adonan di atas punggung garpu, isi dengan selai nanas, gulung di atas punggung garpu, rapikan. Pipihkan adonan di atas punggung garpu, isi dengan selai nanas, gulung di atas punggung garpu, rapikan. 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  6. Oles dengan bahan olesan. Oles dengan bahan olesan. 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  7. Oven selama 10 menit dengan api sedang (oven sudah dipanaskan sebelumnya). Oven selama 10 menit dengan api sedang (oven sudah dipanaskan sebelumnya). 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  8. Keluarkan nastar dari oven, oles kembali dengan bahan olesan. Keluarkan nastar dari oven, oles kembali dengan bahan olesan. 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  9. Oven kembali hingga bagian atasnya berwarna kuning keemasan. . Oven kembali hingga bagian atasnya berwarna kuning keemasan. . 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  10. Olesan : Olesan : 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  11. 2 kuning telur 2 kuning telur 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  12. 3 sdm susu cair fc 3 sdm susu cair fc 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  13. 1 sdm madu . ⁣⁣⁣⁣ 1 sdm madu . ⁣⁣⁣⁣ 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg
  14. ⁣⁣ ⁣⁣ 162032916_467962821291926_7734127151034307692_o.jpg

Nastar Gulung Lumer Tanpa Cetakan



  • Porsi: 10 Orang
  • Persiapan: 20 menit
  • Memasak: 15 menit
  • Kalori: 75
  • Kesulitan: Mudah

By : umi_babyraj .
Selai nanas jadi, di masak lagi sampai kental. Bentuk lonjong kecil. .

Bahan Yang Dibutuhkan

Cara Memasak

  1. Mixer gula halus, margarin, dan mentega hingga creamy (2 menit).
  2. Tambahkan telur satu per satu, mixer hingga tercampur saja. Jangan terlalu lama, karena akan membuat nastar bleber.
  3. Tambahkan bertahap sambil di ayak terlebih dahulu, tepung terigu, tepung maizena, vanilla bubuk, dan susu bubuk. Aduk dengan spatula hingga tercampur rata saja.
  4. Ambil sedikit adonan, bulatkan.
  5. Pipihkan adonan di atas punggung garpu, isi dengan selai nanas, gulung di atas punggung garpu, rapikan.
  6. Oles dengan bahan olesan.
  7. Oven selama 10 menit dengan api sedang (oven sudah dipanaskan sebelumnya).
  8. Keluarkan nastar dari oven, oles kembali dengan bahan olesan.
  9. Oven kembali hingga bagian atasnya berwarna kuning keemasan. .
  10. Olesan :
  11. 2 kuning telur
  12. 3 sdm susu cair fc
  13. 1 sdm madu . ⁣⁣⁣⁣
  14. ⁣⁣

Lihat Juga Resep Lainnya

Tambahkan Komentar

4.4 2330
Kumpulan Resep, Misterkoki, Cara Memasak

Subscribe

Subscribe untuk mendapatkan update resep terbaru